Antisipasi dan Binluh Kenakalan Remaja Kapolsek Paburan Polresta Cirebon AKP Much. Soleh, SH. Goes to School SMK Dwi Bhakti Ciledug Kab. Cirebon

    Antisipasi dan Binluh Kenakalan Remaja Kapolsek Paburan Polresta Cirebon AKP Much. Soleh, SH. Goes to School SMK Dwi Bhakti Ciledug Kab. Cirebon

    KAB. CIREBON - AKP Much. Soleh, SH. selaku Kapolsek Pabuaran Polresta Cirebon telah melakukan upaya pencegahan dalam mengantisipasi kenakalan remaja dilingkungan para Pelajar. Salah satunya dengan mengunjungi dan door to door ke SMK Dwi Bhakti Ciledug yang berlokasi di Desa Ciledug Tengah Kec. Ciledug Kab. Cirebon. Kegiatan "Police Goes to School", Polsek Pabuaran menyambangi dan mengajak Kepala Sekolah Bapak Cecep Sahbani, S.Kom dan para Dewan Guru serta para Pelajar SMK Dwi Bhakti Ciledug Kec. Ciledug Kab. Cirebon. bersama-sama untuk menanggulangi kenakalan Remaja.

    Program Police Goes to School bertujuan untuk mencegah terjadinya keterlibatan para pelajar pada tingkat SMP/MTs dan SMA/SMK Sederajat untuk tidak melanggar dan tidak mentaati aturan/ per Undang-undangan seperti dalam aksi Tawuran antar Pelajar, Camp/Konten di Sosmed, tindak Asusila, Narkoba serta, Knalpot Brong, Bulying / Perundungan dan bolos Sekolah. Para Guru dan Wali murid diharapkan lebih intens lagi dalam mengawasi anak-anaknya dalam mendidik karakter dan kepribadian agar lebih disiplin dan taat aturan. Kemudian tidak mudah terprovokasi oleh berita yang belum tentu kebenarannya (hoax) sebagai generasi milenial menuju Indonesia Mas.

    Kapolsek Pabuaran AKP Much Soleh, SH. mengatakan bahwa "Dalam mewujudkan SDM Unggul Indonesia Maju sebagai generasi penerus bangsa, para siswa dan siswi wajib mengisi aktivitasnya dengan hal-hal yang positif, yaitu dengan belajar yang rajin, tertib hukum dan taati aturan Sekolah serta lingkungan masyarakat, " Jelas Kapolsek AKP Much. Soleh, SH. saat memberikan materi dalam kegiatan penyuluhan tentang "Kenakalan Remaja di Kampus SMK Dwi Bhakti Ciledug yang berlokasi di Jl. Merdeka Utara termasuk Desa Ciledug Tengah Kec. Ciledug Kab. Cirebon. Kapolsek Pabuaran AKP Much. Soleh, SH. menghimbau kepada para Siswa dan Siswi agar tidak masuk di lingkungan yang merugikan diri sendiri. Hindari kenakalan remaja, karena akan merusak moral dan akhlak generasi muda. Sehingga menjadi tidak baik yang akhirnya mengancam masa depan.

    Pihak Sekolah dalam hal ini SMK Dwi Bhakti Ciledug diharapkan bisa memantau, mengawasi, serta menjaga keamanan maupun keselamatan Para Pelajar saat di dalam maupun di luar lingkungan Sekolah. Selain itu, juga perlu menjalin kerja sama dengan Komite Sekolah dan Orang tua atau wali murid tujuannya untuk memastikan bahwa putra dan putrinya mengikuti proses pembelajaran sesuai dengan ketentuan ataupun Jadwal yang sudah ditentukan oleh Sekolah. Dalam kesempatan ini pula Kapolsek Pabuaran AKP Much. Soleh, SH. menutup arahannya sangat berharap kepada Siswa dan Siswi SMK Dwi Bhakti Ciledug tetap semangat belajar yang rajin dan ikuti kegiatan yang positif untuk mendukung tercapainya cita-cita sesuai dengan harapan yang diiingkan. "Tegasnya"

    polresta cirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Panguragan Polresta Cirebon Polda...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Sedong Polresta Cirebon melaksanakan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Pimpin KTT World Water Forum, Panglima TNI Sambut Kedatangan Presiden Jokowi Di Bali
    Satgasud PAM VVIP KTT World Water Forum Amankan Wilayah Udara Bali
    Dandim 1715/Yahukimo Kunjungi Koramil 1715-03/Kurima Untuk Mengecek Perencanaan dan Persiapan Renovasi Kantor Koramil Kurima
    Demi Kondusifitas Kamtibmas Polsek Beber Lakukan Patroli Obyek vital
    Personil Polsek Waled melaksanakan pengaturan pagi berikan kelancaran kepada pelajar serta masyarakat pengguna jalan.
     Personil Polsek Babakan Polresta Cirebon Melaksanakan PH Pagi 
    Sambang Satkampling Babinkamtibmas bersama anggota Patroli sambangi Pos Kamling sampaikan pesan Dalam Rangka Operasi Jaran Lodaya 2024Kamtibmas untuk ciptakan kondisi wilayah tetap aman dan kondusif
    Respon Cepat Polsek Talun Polresta Cirebon Bubarkan Kerumunan Pelajar
    Patroli Siskamling Polsek Gebang Polresta Cirebon Ajak Warga Cegah Kejahatan Malam Hari
    Sambang Bersama Linmas Desa Kalideres, Polsek Kaliwedi Polresta Cirebon Menghimbau Warga Cegah Kejahatan Di Malam Hari
    Dengarkan Aspirasi Umat Nasrani, Kapolsek Lemahabang Polresta Cirebon laksanakan Minggu Kasih di GKI dan GPDI Sindanglaut.
    Kapolresta Cirebon dan Kajari Gelar Silaturahmi Kamtibmas Bersama Elemen Masyarakat Palimanan dan Gempol
    Patroli Dialogis Di Malam Hari, Polsek Plered Polresta Cirebon Memberikan  Himbauan Tentang Kamtibmas Kepada Petugas Jaga Bank BRI Plered
    Polsek Waled Laksanakan KRYD Upaya Menghilangkan Dan Menangkal Gangguan Keamanan Ketertiban Masyarakat
    Patroli Siskamling polsek Susukan lebak Polresta Cirebon ajak warga jaga Kamtibmas lingkungan
    Kapolsek Dukupuntang Polresta Cirebon, Berikan Bantuan Kepada Purnawirawan Polri Yang Atap Rumahnya Ambruk
    Untuk Mencegah Dan Menangkal Gangguan Kamtibmas Polsek Karangsembung Polresta Cirebon Terus Meningkatkan Patroli Malam
    Dengarkan Kritik Dan Saran Masyarakat, Kapolsek Lemahabang Polresta Cirebon Gelar Ngopi Aspirasi Di Kantor Kuwu Desa Lemahabang

    Ikuti Kami