Cipta Kondisi Menjelang Pemilu, Kapolsek Gebang Rutin Silaturahmi Tokoh Masyarakat

    Cipta Kondisi Menjelang Pemilu, Kapolsek Gebang Rutin Silaturahmi Tokoh Masyarakat

    KAB. CIREBON -   Kapolsek Gebang silaturahmi dengan Tokoh Masyarakat di Desa Gebang Mekar Kec. Gebang Kab. Cirebon, Rabu (22/11/2023).

    Guna mewujudkan keamanan dan ketertiban serta mengantisipasi terjadinya gangguan kamtibmas di wilayah Kecamatan Gebang, Kapolsek Gebang Iptu Wawan Hermawan, S.H. melaksanakan kegiatan silaturahmi dan sambang serta tatap muka dengan tokoh masyarakat untuk memberikan himbauan kamtibmas.

    Kapolresta Cirebon Kombes Pol Arif Budiman, S.I.K., M.H., melalui Kapolsek Gebang Iptu Wawan Hermawan, S.H. mengungkapkan "Kegiatan silaturahmi dan himbauan Kamtibmas serta tatap muka terhadap tokoh masyarakat ini dilaksanakan guna membangun sinergitas dan kemitraan antara Polri dengan tokoh masyarakat.”

    Di kesempatan tersebut Kapolsek memberikan pesan kepada tokoh masyarakat agar ikut membantu menjaga keamanan dan ketertiban di masyarakat supaya terciptanya keamanan yg kondusif menjelang diadakannya Pemilu 2024.

    “Bagi warga masyarakat apabila ada yang melihat atau mengetahui adanya suatu hal yang bisa menimbulkan terjadinya gangguan kamtibmas agar segera menghubungi call center Polri 110 atau melaporkan ke Polsek Gebang.” Pungkasnya.

    polri polresta cirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Gebang Polresta Cirebon Sambang Kuwu...

    Artikel Berikutnya

    Berikan Pelayanan Kepada Masyarakat, Polsek...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Polresta Cirebon Gelar Muhasabah Personel untuk Meningkatkan Keimanan, Ketaqwaan, dan Kinerja Menuju Indonesia Emas
    Pesantren Kilat Polresta Cirebon, Langkah Nyata Pulihkan Anak Bangsa dari Tawuran
    Irwasum Apresiasi Inovasi Jajaran Ciptakan Benih Jagung Bhayangkara 
    Dandim 1710/Mimika Tinjau Langsung Kondisi Pos Di Pedalaman Koramil 1710-06/Agimuga
    Cegah kejahatan malam hari Polsek Plered rutin laksanakan Patroli
    Polresta Cirebon Laksanakan Monitoring Banjir dan Bakti Sosial Pasca Banjir
    Polsek Lemahabang Gencarkan Penertiban Knalpot Tidak Sesuai Spesifikasi Teknis Di Kalangan Pelajar
    Polsek Depok Amankan Pelaku Pencurian Sepeda Motor di Apotek Surabraja
    Personel Polsek Babakan Bantu Evakuasi Balita yang Mengalami Kejang di Pinggir Jalan ke RSUD Waled
    Kehadiran personil Polsek Gempol - Polresta Cirebon diharapkan dapat memberikan pelayanan dan kelancaran bagi semua masyarakat pengguna jalan di wilayah hukum Polsek Gempol - Polresta Cirebon, Ucap Kapolsek Gempol Kompol Rynaldi Nurwan.,S.H.,M.H
    Cegah kejahatan malam hari Polsek Plered rutin laksanakan Patroli
    Polresta Cirebon Laksanakan Monitoring Banjir dan Bakti Sosial Pasca Banjir
    Polri Peduli, Polresta Cirebon Resmikan Bantuan MCK di Desa Getasan
    Berikan Rasa Aman, Ka Pos Pam Lemahabang Laksanakan Pengamanan Ibadah Mingguan Gereja GPDI Sindang Laut
    Polsek Waled Laksanakan KRYD Upaya Menghilangkan Dan Menangkal Gangguan Keamanan Ketertiban Masyarakat
    Patroli Siskamling polsek Susukan lebak Polresta Cirebon ajak warga jaga Kamtibmas lingkungan
    Kapolsek Dukupuntang Polresta Cirebon, Berikan Bantuan Kepada Purnawirawan Polri Yang Atap Rumahnya Ambruk
    Untuk Mencegah Dan Menangkal Gangguan Kamtibmas Polsek Karangsembung Polresta Cirebon Terus Meningkatkan Patroli Malam
    Dengarkan Kritik Dan Saran Masyarakat, Kapolsek Lemahabang Polresta Cirebon Gelar Ngopi Aspirasi Di Kantor Kuwu Desa Lemahabang

    Ikuti Kami