Dukung Program Ketahanan Pangan, Kodim 0620/Kab Cirebon Manfaatkan Bios 44

    Dukung Program Ketahanan Pangan, Kodim 0620/Kab Cirebon Manfaatkan Bios 44

    CIREBON - Dalam rangka mendukung Program Ketahanan Pangan, Kodim 0620/Kab Cirebon melaksanakan kegiatan tanam Padi memakai sistem jarwo 2 di Demplot 3 Bios 44 DC, Jum'at (16/06/2023).

    Kegiatan tersebut dilaksanakan di Blok Sumuran Desa Jatianom Kecamatan Susukan Kabupaten Cirebon, Jum'at (16/6/2023) dengan dihadiri Unsur Perwira dan perwakilan Koramil jajaran Kodim 0620/Kab Cirebon selain kelompok tani.

    Dandim 0620/Kab Cirebon Letkol Inf Afriandy Bayu Laksono S.Sos., M.I.Pol melalui Pasiter Kapten Chk Suprinadi SH menyampaikan kegiatan tanam ini dengan luas area 7.000 M2 dengan PH awal/sebelum rata-rata 5, 4 dan setelah pemakaian Bios 44 DC PH Tanah Naik menjadi rata-rata 5, 7.

    Ini sangat bagus, peran Bios 44 bisa membentuk tanah menjadi lebih subur, dengan harapan hasilnya akan lebih banyak, jelasnya.

    kabupaten cirebon jawa barat jabar kodim korem koramil
    Agus Subekti

    Agus Subekti

    Artikel Sebelumnya

    Bersama Bhabinkamtibmas Polsek Susukan Lebak...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Susukan Lebak Polresta Cirebon Terus...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Satgas TMMD Ke-122 Kodim 1805/Raja Ampat Menembus Bumi
    Patroli KRYD Malam Himbau Warga Hindari Nongkrong Sampai Larut Malam
    Gelar Minggu Kasih, Polsek Babakan Polresta Cirebon ajak Masyarakat Jaga Kondusifitas
    Cegah Gangguan Kamtibmas, Polsek Sumber Laksanakan Patroli Malam Hari
    Tampung Apsirasi Umat Kristiani, Polsek Arjawianngun Gelar Minggu Kasih
    Polsek Sedong melaksanakan program "Police goes to school" Pembinaan dan Penyuluhan di Mts. Al Islah Desa Panambangan.
    Dalam rangka meningkatkan ketertiban dan kelancaran lalu lintas pada jam-jam sibuk /masuk anak sekolah pagi hari, Polsek Ciwaringin Polresta Cirebon menggelar kegiatan pengaturan (gatur) jalan. Kegiatan ini bertujuan untuk membantu para pengendara, baik pekerja yang berangkat ke kantor maupun siswa yang menuju sekolah, 
    Patroli KRYD Malam Himbau Warga Hindari Nongkrong Sampai Larut Malam
    Cegah Stunting Kapolsek Sedong Berikan Sembako Kepada Anak Asuh Stunting.
    Kapolsek Klangenan bersama Muspika Jamblang Hadiri Lelang Titisara Tahun 2024/2025 di Desa Wangunharja
    Jelang Pilkada 2024 Polsek Plered Intensifkan Patroli Di Malam Hari Guna Memberikan Rasa Aman Dan Nyaman Kepada Warga masyarakat wilayah hukum Polsek Plered.
    Polsek Waled Laksanakan KRYD Upaya Menghilangkan Dan Menangkal Gangguan Keamanan Ketertiban Masyarakat
    Kapolsek Dukupuntang Polresta Cirebon, Berikan Bantuan Kepada Purnawirawan Polri Yang Atap Rumahnya Ambruk
    Patroli Siskamling polsek Susukan lebak Polresta Cirebon ajak warga jaga Kamtibmas lingkungan
    Untuk Mencegah Dan Menangkal Gangguan Kamtibmas Polsek Karangsembung Polresta Cirebon Terus Meningkatkan Patroli Malam
    Dengarkan Kritik Dan Saran Masyarakat, Kapolsek Lemahabang Polresta Cirebon Gelar Ngopi Aspirasi Di Kantor Kuwu Desa Lemahabang

    Ikuti Kami