Halal Bihalal Tingkat Kecamatan Plered dan Santunan Anak Yatim

    Halal Bihalal Tingkat Kecamatan Plered dan Santunan Anak Yatim

    KAB. CIREBON - Bertempat di aula kantor Kecamatan Plered Kabupaten Cirebon telah dilaksanakan giat Halal Bihalal dan Santuman amak Yatim tingkat Kec. Plered  Kabupaten Cirebon, Rabu kemarin (04/05/2023).

    Kegiatan tersebut dihadiri oleh Muspika Kecamatan Plered, Kapolsek Plered AKP Uton Suhartono SH, Camat Plered Dinding Wahyudin Ridwan S.sos M.si,  Danramil Weru/Plered Kapten CHB Salpiannur, dan di hadiri oleh Kuwu Se-Kecamatan Plered, Ketua MUI Kecamatan Plered H. Ibnu Masud, Kepala UPT Se-Kecamatan serta ibu-ibu kuwu se-kec. Plered dan anak-amak Yayim serta  Tamu Undangan lainnya. 

    Kapolresta Cirebon Kombes Pol. Arif Budiman, S.I.K., M.H melalui Kapolsek Plered AKP Uton Suhartono SH,  menjelaskan bahwa kegiatan tersebut dilaksanakan dalam rangka untuk mempererat tali silaturahmi dan sinergitas antar Muspika Plered serta Peduli kepada anak-amak Yatim dan bentuk kedekatan kepada masyarskat wilayah Plered Kabupaten Cirebon. 

    Agus

    kabupaten cirebon jawa barat jabar polresta polda polri
    Agus Subekti

    Agus Subekti

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Astanajapura Polresta Cirebon Melalui...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Panguragan Polresta Cirebon Selalu...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Satgas TMMD Ke-122 Kodim 1805/Raja Ampat Menembus Bumi
    Patroli KRYD Malam Himbau Warga Hindari Nongkrong Sampai Larut Malam
    Gelar Minggu Kasih, Polsek Babakan Polresta Cirebon ajak Masyarakat Jaga Kondusifitas
    Cegah Gangguan Kamtibmas, Polsek Sumber Laksanakan Patroli Malam Hari
    Tampung Apsirasi Umat Kristiani, Polsek Arjawianngun Gelar Minggu Kasih
    Polsek Sedong melaksanakan program "Police goes to school" Pembinaan dan Penyuluhan di Mts. Al Islah Desa Panambangan.
    Dalam rangka meningkatkan ketertiban dan kelancaran lalu lintas pada jam-jam sibuk /masuk anak sekolah pagi hari, Polsek Ciwaringin Polresta Cirebon menggelar kegiatan pengaturan (gatur) jalan. Kegiatan ini bertujuan untuk membantu para pengendara, baik pekerja yang berangkat ke kantor maupun siswa yang menuju sekolah, 
    Patroli KRYD Malam Himbau Warga Hindari Nongkrong Sampai Larut Malam
    Cegah Stunting Kapolsek Sedong Berikan Sembako Kepada Anak Asuh Stunting.
    Kapolsek Klangenan bersama Muspika Jamblang Hadiri Lelang Titisara Tahun 2024/2025 di Desa Wangunharja
    Jelang Pilkada 2024 Polsek Plered Intensifkan Patroli Di Malam Hari Guna Memberikan Rasa Aman Dan Nyaman Kepada Warga masyarakat wilayah hukum Polsek Plered.
    Polsek Waled Laksanakan KRYD Upaya Menghilangkan Dan Menangkal Gangguan Keamanan Ketertiban Masyarakat
    Kapolsek Dukupuntang Polresta Cirebon, Berikan Bantuan Kepada Purnawirawan Polri Yang Atap Rumahnya Ambruk
    Patroli Siskamling polsek Susukan lebak Polresta Cirebon ajak warga jaga Kamtibmas lingkungan
    Untuk Mencegah Dan Menangkal Gangguan Kamtibmas Polsek Karangsembung Polresta Cirebon Terus Meningkatkan Patroli Malam
    Dengarkan Kritik Dan Saran Masyarakat, Kapolsek Lemahabang Polresta Cirebon Gelar Ngopi Aspirasi Di Kantor Kuwu Desa Lemahabang

    Ikuti Kami