Kapolsek Pangenan Polresta Cirebon Melaksanakan Sambang Dialogis

    Kapolsek Pangenan Polresta Cirebon Melaksanakan Sambang Dialogis

    CIREBON -   Kapolsek Pangenan Polresta Cirebon IPTU SUKENDRI beserta Kanit reskrim IPDA INDRA JAYA dan KSPK AIPDA YOPI. S melaksanakan sambang dialogis terhadap masyarakat yang lagi kumpul kumpul di Pos kamling termasuk Desa Rawaurip Kecamatan Pangenan, Jum'at (14-07-2023).

    Dalam giat sambang tersebut Kapolsek Pangenan menyampaikan pesan – pesan kamtibmas antara lain :

    Kapolsek Pangenan mengharpkan agar para tokoh masyarakat dapat menjaga situasi Kamtibmas di wilayah hukum Polsek Pangenan tetap kondusif.
    Bersama-sama menjaga situasi  di wilayah hukum Polsek Pangenan aman dan kondusif.
    Agar para  masyarakat selalu berkoordinasi dengan Polsek Pangenan apabila ada informasi yang dapat membuat gangguan Kamtibmas,  
    Agar para tokoh masyarakat memberikan himbauan kepada para pemuda agar menjauhi narkoba dan memberikan pemahaman bahwa narkoba selain melanggar hukum juga dapat membahayakan kesehatan penggunanya.
    Diharapkan dengan hadirnya Kapolsek Pangenan ke tengah-tengah masyarakat terciptanya komunikasi serta koordinasi yang baik antara tokoh-tokoh masyarakat, diharapkan polsek Pangenan  Selalu Aman dan Kondusif.

    Kapolresta Cirebon Polda Jabar KOMBES POL ARIF BUDIMAN. SIK. MH melalui Kapolsek Pangenan IPTU SUKENDRI selalu monitoring wilayah hukum Polsek Pangenan aman kondusif.

    polri polrestacirebon kapolrestacirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Susukan Polresta Cirebon Melaksanakan...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Pangenan Polresta Cirebon Berikan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Hendri Kampai: Saat Penjahat dan Penjilat Bersatu dalam Kekuasaan, Hasilnya Pengkhianatan Terhadap Bangsa dan Negara
    Dandim 1710/Mimika Dampingi Kasdam XVII/Cenderawasih Dalam Peresmian dan Serah Terima Gudang Logistik BNPB di Distrik Agandugume Sebagai Bentuk Dukungan Pada Pembangunan di Papua Tengah
    Korbrimob Polri Gelar Kejuaraan Menembak Internasional "Brimob Xtreme 2025"
    Kick Off Penerimaan Terpadu Polri 2025. Undangan terbuka Untuk Anak-anak Muda Terbaik Bangsa
    Polsek Lemahabang Gencarkan Penertiban Knalpot Tidak Sesuai Spesifikasi Teknis Di Kalangan Pelajar
    Tim Patroli Raimas Macan Kumbang 852 Polresta Cirebon Gagalkan Tawuran di Kecamatan Gegesik
    Polsek Depok Amankan Pelaku Pencurian Sepeda Motor di Apotek Surabraja
    Personel Polsek Babakan Bantu Evakuasi Balita yang Mengalami Kejang di Pinggir Jalan ke RSUD Waled
    Cegah Ganggangguan Kamtibmas Dan C3 Personil Polsek Losari Laksanakan Patroli Malam
    Kehadiran personil Polsek Gempol - Polresta Cirebon diharapkan dapat memberikan pelayanan dan kelancaran bagi semua masyarakat pengguna jalan di wilayah hukum Polsek Gempol - Polresta Cirebon, Ucap Kapolsek Gempol Kompol Rynaldi Nurwan.,S.H.,M.H
    Jaga Kondusifitas, Polsek Kaliwedi Polresta Cirebon Sambangi Poskamling
    Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Polsek Karangsembung Laksanakan Patroli Malam Hari
    Berikan Rasa Aman, Polsek gegesik Polresta Cirebon Sambangi Warga Yang Sedang Nongkrong
    Kapolsek Lemahabang berikan arahan dan himbauan Kamtibmas pada Club Motor
    Polsek Waled Laksanakan KRYD Upaya Menghilangkan Dan Menangkal Gangguan Keamanan Ketertiban Masyarakat
    Patroli Siskamling polsek Susukan lebak Polresta Cirebon ajak warga jaga Kamtibmas lingkungan
    Kapolsek Dukupuntang Polresta Cirebon, Berikan Bantuan Kepada Purnawirawan Polri Yang Atap Rumahnya Ambruk
    Untuk Mencegah Dan Menangkal Gangguan Kamtibmas Polsek Karangsembung Polresta Cirebon Terus Meningkatkan Patroli Malam
    Dengarkan Kritik Dan Saran Masyarakat, Kapolsek Lemahabang Polresta Cirebon Gelar Ngopi Aspirasi Di Kantor Kuwu Desa Lemahabang

    Ikuti Kami