Respon Cepat Polsek Gempol Adanya Kebakaran Lahan Kosong Milik PT.Rajawali

    Respon Cepat Polsek Gempol Adanya  Kebakaran Lahan Kosong Milik PT.Rajawali

    CIREBON - Selasa tanggal 05 September 2023, diketahui sekitar jam 18.00 Wib, bertempat di Blok Karang Anyar RT.006 RW.003 termasuk Desa Palimanan timur Kecamatan Palimanan Kabupaten Cirebon telah terjadi kebakaran Lahan Kosong Milik PT. Rajawali, Rabu (06-08-2023).

    Kapolresta Cirebon, Kombes (Pol) ARIF BUDIMAN., S.IK., M.H melalui Kapolsek Gempol Kompol MUNAWAN., S.H mengatakan, kebakaran ditemukan empat titik api di lokasi itu. Secara kebetulan Sdr. SUCIPTO, 44 tahun, Perangkat Desa Palimanan Timur Kecamatan Palimanan Kabupaten Cirebon sedang berada di daerah itu. "Saya menaruh curiga melihat asap yang begitu banyak. Selanjutnya saya menuju asal asap hingga ditemukanlah empat titik api, " kata Sdr.SUCIPTO.

    Terlihat sejumlah personel dari Polsek Gempol Polresta Cirebon turun memadamkan api menggunakan APAR. Selang beberapa saat kemudian pasukan pemadam kebakaran dari Palimanan juga turut serta memadamkan api. Tak hanya memberikan instruksi berbekal tongkat kayu, Kapolsek Gempol Kompol MUNAWAN., S.H juga turut membantu sejumlah personel memadamkan api yang melahap sejumlah pohon maupun ilalang.

    Sebelumnya Kapolsek Gempol Kompol MUNAWAN., S.H dan pihak terkait merancang Standar Operasional Prosedur (SOP) untuk antisipasi dan penanganan jika terjadi kebakaran hutan dan lahan di wilayah Kecamatan Palimanan maupun Kecamatan Gempol.

    polri polrestacirebon kapolrestac irebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Patroli siang,Unit Patroli Polsek Sumber...

    Artikel Berikutnya

    Unit Lantas Polsek Losari Memberikan Pelayanan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    BHAYANGKARI BAGIKAN BANTUAN SOSIAL DALAM RANGKA PERINGATAN HARI KESATUAN GERAK BHAYANGKARI KE-72 TAHUN 2024
    Patroli KRYD Malam Himbau Warga Hindari Nongkrong Sampai Larut Malam
    Sambangi Poskamling, Kanit Binmas Berikan Himbauan Kamtibmas
    Tampung Apsirasi Umat Kristiani, Polsek Arjawianngun Gelar Minggu Kasih
    Gelar Minggu Kasih, Polsek Babakan Polresta Cirebon ajak Masyarakat Jaga Kondusifitas
    Wujudkan Pilkada Yang Aman Dan Kondusif, Polsek Pabedilan Sambangi Warga Berikan Pesan-Pesan Kamtibmas
    Dalam rangka meningkatkan ketertiban dan kelancaran lalu lintas pada jam-jam sibuk /masuk anak sekolah pagi hari, Polsek Ciwaringin Polresta Cirebon menggelar kegiatan pengaturan (gatur) jalan. Kegiatan ini bertujuan untuk membantu para pengendara, baik pekerja yang berangkat ke kantor maupun siswa yang menuju sekolah, 
    Tokoh Masyarakat Luwung Kencana Ajak Jaga Kondusivitas Jelang Pilkada Serentak 2024
    Kapolsek Sedong Hadiri Giat Perlombaan Senam Jingle Dan Sosialisasi Pilkada 2024 Serta Cooling System
    Cegah Stunting Kapolsek Sedong Berikan Sembako Kepada Anak Asuh Stunting.
    Peduli Lingkungan yang aman dan kondosip Anggota  Babinkamtibmas Sambangi Warga  Desa Binaannya.
    Polsek Waled Laksanakan KRYD Upaya Menghilangkan Dan Menangkal Gangguan Keamanan Ketertiban Masyarakat
    Kapolsek Dukupuntang Polresta Cirebon, Berikan Bantuan Kepada Purnawirawan Polri Yang Atap Rumahnya Ambruk
    Patroli Siskamling polsek Susukan lebak Polresta Cirebon ajak warga jaga Kamtibmas lingkungan
    Untuk Mencegah Dan Menangkal Gangguan Kamtibmas Polsek Karangsembung Polresta Cirebon Terus Meningkatkan Patroli Malam
    Dengarkan Kritik Dan Saran Masyarakat, Kapolsek Lemahabang Polresta Cirebon Gelar Ngopi Aspirasi Di Kantor Kuwu Desa Lemahabang

    Ikuti Kami