Tampung Aspirasi, Polsek Susukan Polresta Cirebon Laksanakan Ngopi Aspirasi

    Tampung Aspirasi, Polsek Susukan Polresta Cirebon Laksanakan Ngopi Aspirasi

    CIREBON - Polsek Susukan lakukan ngopi aspirasi Jum'at Curhat dengan perangkat desa, toga dan tomas masyarakat Ds.Tangkil (14/06/2024) 

    Dalam kegiatan ngopi aspirasi  bersama Kanit Binmas , serta perangkat Desa Tangkil menyampaikan pesan Kamtibmas Serta mendengar masukan dari perangkat Desa ujung gebang.untuk kepolisian.menjadi lebih baik dan terjalin silaturahmi yang baik.

    "Kami dari Kepolisian hadir ditengah masyarakat untuk menyerap aspirasi masyarakat, sampaikan ke kami agar kami bisa membantu masyarakat apabila ada permasalahan"

    Masyarakat sangat antusiasme dalam ngopi aspirasi, dimana banyak masyarakat yang bertanya kepada pihak kepolisian mulai terkait Polsek Susukan dalam pengelolaan kamtibmas.

    Kapolresta Cirebon Kombes Pol Sumarni S.I.K, SH , M.H. Melalui Kapolsek Susukan AKP Dwi Susanto SH., mengatakan bahwa polri harus cepat hadir tengah-tengah masyarakat disaat masyarakat membutuhkan. Maka dari itu ngopi aspirasi salah satu cara cepat menyerap aspirasi masyarakat.sehimgga kita bisa menyerap aspirasi masyarakat sekaligus mencarikan jalan keluarnya. Semoga dengan adanya Jum'at Curhat ini dapat membantu dan menyelesaikan permasalahan ada di warga dan mencarikan jalan solusi setiap permasalahan yang muncul. Dengan demikian diharapkan dapat menambah kedekatan polri dengan warga Sehingga dapat tercipta kondusifitas yang baik.

    polrestacirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Losari Sambang Kerja...

    Artikel Berikutnya

    Tampung Aspirasi Masyarakat Dari Berbagai...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Coolling System Jelang Pilkada 2024, Polda Jabar Gelar Silaturahmi Kamtibmas Dengan Potensi Masyarakat
    Patroli KRYD Malam Himbau Warga Hindari Nongkrong Sampai Larut Malam
    Sambangi Poskamling, Kanit Binmas Berikan Himbauan Kamtibmas
    Jaga Kondusifitas dan kenyamanan, Polsek Astanajapura Laksanakan Penertiban Knalpot Tidak Sesuai Spesifikasi Teknis
    Jaga Kondusifitas Jelang Pilkada Serentak 2024, Polsek Beber Laksanakan Patroli Malam Rutin
    Berikan Pelayanan Prima Di Pagi Hari, Polsek Depok Laksanakan Gatur Pagi
    Dalam rangka meningkatkan ketertiban dan kelancaran lalu lintas pada jam-jam sibuk /masuk anak sekolah pagi hari, Polsek Ciwaringin Polresta Cirebon menggelar kegiatan pengaturan (gatur) jalan. Kegiatan ini bertujuan untuk membantu para pengendara, baik pekerja yang berangkat ke kantor maupun siswa yang menuju sekolah, 
    Kapolsek Sedong Hadiri Giat Perlombaan Senam Jingle Dan Sosialisasi Pilkada 2024 Serta Cooling System
    Jelang Pilkada 2024 Polsek Plered Intensifkan Patroli Di Malam Hari Guna Memberikan Rasa Aman Dan Nyaman Kepada Warga masyarakat wilayah hukum Polsek Plered.
    Meriahkan HUT Kemerdekaan ke 77 RI, Karang Taruna Kel. Kenanga Gelar Turnamen Sepak Bola
    Kapolsek Klangenan bersama Muspika Jamblang Hadiri Lelang Titisara Tahun 2024/2025 di Desa Wangunharja
    Polsek Waled Laksanakan KRYD Upaya Menghilangkan Dan Menangkal Gangguan Keamanan Ketertiban Masyarakat
    Kapolsek Dukupuntang Polresta Cirebon, Berikan Bantuan Kepada Purnawirawan Polri Yang Atap Rumahnya Ambruk
    Patroli Siskamling polsek Susukan lebak Polresta Cirebon ajak warga jaga Kamtibmas lingkungan
    Untuk Mencegah Dan Menangkal Gangguan Kamtibmas Polsek Karangsembung Polresta Cirebon Terus Meningkatkan Patroli Malam
    Dengarkan Kritik Dan Saran Masyarakat, Kapolsek Lemahabang Polresta Cirebon Gelar Ngopi Aspirasi Di Kantor Kuwu Desa Lemahabang

    Ikuti Kami