Vaksinasi di Kabupaten Cirebon Sudah Capai Target 

    Vaksinasi di Kabupaten Cirebon Sudah Capai Target 

    KABUPATEN CIREBON - Vaksinasi untuk warga Kabupaten Cirebon sudah mencapai target yang telah ditentukan oleh pemerintah. 

    Bupati Cirebon Drs. H. Imron, M.Ag mengatakan, saat ini warga Kabupaten Cirebon yang sudah mengikuti vaksin, sudah mencapai 100 persen dari target yang ditentukan oleh pemerintah. 

    Untuk capaian vaksinasi berdasarkan kegiatan yang diselenggarakan di Kabupaten Cirebon, saat ini sudah mencapai 1.608.121 atau setara 90, 11%. 

    "Tapi kalau kegiatan berdasarkan KTP Kabupaten Cirebon, sudah mencapai 1.817.142 atau 101.92 %, " ujar Imron, Selasa (15/03/2022). 

    Imron menjelaskan, untuk vaksinasi tahap 2, berdasarkan kegiatan yang dilaksanakan di Kabupaten Cirebon, sudah mencapai 70, 51 persen atau 1.257.096 jiwa.

     

    Sedangkan capaian vaksinasi tahap 2 berdasarkan KTP Kabupaten Cirebon, lebih tinggi dibandingkan capaian dari kegiatan yang sudah dilaksanakan di Kabupaten Cirebon. 

    "Vaksinasi berdasarkan KTP Kabupaten Cirebon, saat ini sudah mencapai 1.417.390 atau 79.50 %, " kata Imron. 

    Saat ini, ujar Imron, pihaknya sedang mengejar kegiatan vaksinasi booster atau vaksinasi tahap 3. Ia juga mengucapkan terima kasih kepada Forkopimda Kabupaten Cirebon, yang sudah mendukung kegiatan vaksinasi. 

    "Saya juga mengapresiasi kepada para nakes, yang rela lembur untuk bisa mencapai target vaksinasi, " kata Imron. (Subekti)

    Kabupaten Cirebon Jabar
    Agus Subekti

    Agus Subekti

    Artikel Sebelumnya

    Anjangsana dan Baksos Ketua Persit KCK Koorcab...

    Artikel Berikutnya

    Seluruh Anggota Makorem Harus Tahu Sejarah...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    BINUS Learning Community Palembang Mengadakan Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM) dengan Tema "Cara Mudah Menentukan Harga Jual Produk yang Tepat!"
    Pengecekan Sikap Tampang Dan Kelengkapan Anggota
    Cegah Kriminalitas, Patroli Polsek Depok Sambangi Obyek Vital
    Patroli Rutin Polsek Dukupuntang, Sambangi Objek Vital Di Wilayahnya
    Bhabinkamtibmas Laksanakan Sambang Desa
    Mewujudkan Pilkada 2024 aman, Anggota Polsek Arjawinangun melaksanakan pengamanan gudang Logistik.
    Meriahkan HUT Kemerdekaan ke 77 RI, Karang Taruna Kel. Kenanga Gelar Turnamen Sepak Bola
    Patau situasi kamtibmas jelang pilkada serentak anggota patroli dan babinkamtibmas sambangi Warga Binaannya di Desa Wargabinangun Anggota patroli bersama bhabinkamtibmas sampaikan pesan Kamtibmas untuk ciptakan kondisi wilayah tetap kondusif Jelang Pilkada serentak 2024.
    Polresta Cirebon Gelar Jumat Curhat di Masjid Kramat Al Karomah Pasalakan
    Tokoh Masyarakat Desa Ciledug Kulon Kabupaten Cirebon Ajak Masyarakat Jaga Kondusivitas Jelang Pilkada Serentak 2024
    Pelayanan masyarakat Polsek Sedong Polresta Cirebon Melaksanakan Pengaturan Lalulintas dan PH di Pertigaan Pasar Sedong
    Polsek Waled Laksanakan KRYD Upaya Menghilangkan Dan Menangkal Gangguan Keamanan Ketertiban Masyarakat
    Patroli Siskamling polsek Susukan lebak Polresta Cirebon ajak warga jaga Kamtibmas lingkungan
    Kapolsek Dukupuntang Polresta Cirebon, Berikan Bantuan Kepada Purnawirawan Polri Yang Atap Rumahnya Ambruk
    Untuk Mencegah Dan Menangkal Gangguan Kamtibmas Polsek Karangsembung Polresta Cirebon Terus Meningkatkan Patroli Malam
    Dengarkan Kritik Dan Saran Masyarakat, Kapolsek Lemahabang Polresta Cirebon Gelar Ngopi Aspirasi Di Kantor Kuwu Desa Lemahabang

    Ikuti Kami